[Intro] C G Am G
F C Dm G
C Am
Telah kucoba terus bertahan
F Dm G
Tentang cinta yang kurasa
C Am
Ku mencinta kau tak cinta
F Dm G
Tak sanggup ku terus bertahan
F
Sadarku tak berhak untuk
C
Terus memaksamu
Dm
Memaksamu mencintaiku
Am G
Sepenuh hati
F
Aku kan berusaha
C
Untuk melupakanmu
F Em
Tapi terimalah
Dm G
Permintaan terakhirku
[Reff]
C G
Genggam tanganku sayang
Am G
Dekat denganku peluk diriku
F C
Berdiri tegak di depan aku
Dm G
Cium keningku tuk yang terakhir
C G
Ku kan menghilang jauh darimu
Am G
Tak terlihat sehelai rambut pun
F C
Tapi di mana nanti kau terluka
Dm G C
Cari aku ku ada untukmu
C F C
Ku tak membencimu
Dm Am G
Kuharap kau pun begitu
F C
Tak ingin kau jauh
Dm Em
Tapi takdir menginginkan kita
G
Tuk berpisah
[Reff]
C G
Genggam tanganku sayang
Am G
Dekat denganku peluk diriku
F C
Berdiri tegak di depan aku
Dm G
Cium keningku tuk yang terakhir
C G
Ku kan menghilang jauh darimu
Am G
Tak terlihat sehelai rambut pun
F C
Tapi di mana nanti kau terluka
Dm G C
Cari aku ku ada untukmu
F C
Tapi di mana nanti kau terluka
Dm G C
Cari aku ku ada untukmu
Makna Lagu Pesan Terakhir
PARBOABOA, Pematangsiantar - Setelah berhasil menjadi juara di Indonesian Idol musim kesepuluh, Lyodra Ginting mencoba melebarkan sayap dengan merilis album studio perdananya (2021). Salah satu single teranyar miliknya yaitu ‘Pesan Terakhir’.
Lagu Lyodra Ginting Pesan Terakhir itu berhasil membius para penikmat musik untuk ikut merasakan kesedihan lagu tersebut.
Lirik lagu ini mengisahkan tentang perasaan mencintai yang tak mendapat balasan hingga akhirnya harus menghadapi perpisahan walaupun masih menyimpan rasa sayang yang mendalam di hatinya.
Lagu ballad ciptaan Mario G. Klau ini diproduseri oleh Tohpati, musisi sekaligus gitaris senior dan dipopulerkan oleh Lyodra Margaretha Ginting pada juli 2021 lalu. Lagu bertajuk Pesan Terakhir ini merupakan single ketiga dari album Lyodra Ginting
Hingga artikel ini terbit, lagu Lyodra Ginting Pesan Terakhir ini telah ditonton sebanyak 46 juta kali tayangan di kanal YouTube.
Tak sampai disitu, perilisan Music Video Pesan Terakhir ini juga sukses hingga mencapai 53 juta kali penayangan. Bahkan sempat trending di lima negara sekaligus, yaitu Indonesia, Malaysia, Singapura, Hong Kong, dan Taiwan.
Nah, itulah tadi chord dan lirik lagu Lyodra Ginting Pesan Terakhir yang dapat kamu gunakan untuk mengcover lagu ini. Selamat mencoba.
Editor: -